Info Terbaru

LPKSI: Forum Evaluasi Kinerja Diskominfo, Hotel Sariater – Subang, 26-27 Oktober 2018

Tujuan dari setiap kegiatan Bimtek adalah melatih dan meningkatkan kinerja para staf di institusi pemerintahan. Melalui sebuah evalusi kinerja, sebagai pimpinan akan mengetahui kinerja ketercapaian anak buahnya. Kali ini LPKSI mengadakan Bimtek untuk pimpinan dan staf Diskominfo yang di lakukan selama 2 hari yaitu tanggal 26 – 27 Oktober 2018 berlokasi di Hotel Sariater – Subang – Jawa Barat. Total 50 peserta Diskominfo yang mengikuti kegiatan Bimtek Evalusia Kinerja Diskominfo.

Aktifitas pelatihan Bimtek adalah sebagai forum Evalusia Kinerja Diskominfo terkait Prosedur dan Pelaksaan Pengadaan Barang dan Jasa. Pembahasan materi dalam kegiatan ini adalah:

  1. Review Kinerja Diskominfo Dalam Bidang Desain Pengadaan Barang dan Jasa.
  2. Strategi Kerjasama Team, Membangun “trust” Demi Meningkat Kinerja Organisasi di Lingkungan Diskominfo.

Narasumber dalam kegiatan ini adalah Bapak Suratmo, S.IP,MM, berikut adalah keahlian dan jabatann yang dimiliki oleh beliau:

  • Trainer PBJ Dasar LKPP RI
  • Trainer PBJ menengah LKPP RI
  • Trainer JAFUNG PBJ LKPP RI
  • Asesor JAFUNG PBJ BNSP RI
  • Mentor Modernisasi Pengadaan LKPP RI
  • JAFUNG Muda PBJ
  • Ketua DPW IFPI JAWA BARAT
  • Ketua UMUM Forum Modernisasi Pengadaan Indonesia

Materi pelatihan terkait dengan Peraturan Presiden Nomor 16 Tahun 2018 “Tentang Pengadaan Barang/Jasa Pemerintahan”

  • Materi SDM Pengadaan Barang dan Jasa
  • Tujuan pengadaan barang dan jasa.
  • Perencanaan Barang dan jasa
  • Syarat Agen Pengadaan barang dan jasa.
  • Konsolidasi pada pengadaan barang dan jasa.
  • E-Marketplace pengadaan barang dan jasa.
  • Prosedur pemesanan E-Purchasing untuk pengadaan barang dan jasa.